Perangkat Pembelajaran PKN SMA Kelas X, XI, XII - foldersoal.com
Monday, February 3, 2014
Edit
KKM, Promes, Prota, SK-KD dan Pemetaan adalah kelengkapan perangkat mengajar yang dimiliki oleh setiap guru. Manfaat dari perangkat mengajar itu adalah untuk mengembangkat kwalitas pendidikan agar tujuan pendidikan dapat tercapai secara maksimal sesuai dengan mata pelajaran yang diberikan.
Berikut adalah macam - macam perangkat pembelajaran :
Fungsi Perangkat Mengajar adalah:
Berbagai Sumber
Berikut adalah macam - macam perangkat pembelajaran :
- Silabus : adalah sebuah rencana pembelajaran dalam suatu kelompok mata pelajaran dengan tema yang ditentukan. Silabus juga di sesuaikan dengan keadaan di setiap daerah masing - masing.
- program tahunan : adalah sebuah program yang direncanakan untuk proses pembelajaran.
- Program semester : adalah program yang disesuaikan dengan kalender pendidikan, agar dapat mengetahui kapan saat libur dan kapan saat mengajar.
- Kalender pendidikan : dalam kalender ini memuat tanggal - tanggal yang sudah dirancang untuk proses pembelajaran meliputi ujian tengah semester maupun tanggal ujian semester beserta hari libur. Dalam kalender pendidikan ini juga dapat digunakan sebagai pedoman untuk menentukan awal dan akhir dalam satu semester.
- Presensi peserta didik atau siswa : Guru mengisi presensi yang sudah diberi dari pihak sekolah, dengan tanda centang atau titik pada kolom yang disediakan.
- Membuat kisi - kisi soal : Di buat sebelum menyusun sebuah soal sehingga pada saat menyusun soal dapat lebih maksimal karena sesuai dengan standar suatu kompetensi yang ingin dicapai. Biasanya seorang guru juga memberikan kisi - kisi soal kepada para siswa sebelum melakukan sebuah ujian.
Fungsi Perangkat Mengajar adalah:
- Perangkat mengajar menjadi bukti bahwa guru telah siap mengajar.
- Pertanggungjawaban ilmiah tugas guru dalam pembelajaran
- Bukti fisik kegiatan guru untuk keperluan naik pangkat/golongan, program sertifikasi guru dan keperluan lainnya.
- Sebagai panduan oleh guru dalam menjalankan kegiatan pembelajaran.